Sabtu, 06 Februari 2010

Ramuan Masker Apel & Madu untuk Kulit Normal

Mempunyai kulit normal memang tidak memerlukan perawatan khusus, tapi bukan berarti tidak dijaga keindahannya! Supaya kulit normal anda terlihat makin berseri-seri, pakai deh ramuan masker Apel-Madu ini, seminggu sekali.

Bahan:
1 buah apel
2 sdt madu




Cara membuat:
- Potong apel berbentuk kotak-kotak kecil, lalu blender sampai lumat.
- Tuang ke mangkuk, tambahkan dua sendok teh madu, aduk rata.
- Dinginkan di kulkas selama 10 menit.

Cara Pemakaian:
Oleskan ke wajah, diamkan selama kurang lebih 30 menit. Lalu bilas dengan air sampai bersih.

Selamat mencoba :)

This blog is powered by www.bukanbundabiasa.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar